Lihat ke Halaman Asli

Jakarta oh Jakarta

Diperbarui: 25 Juni 2015   07:06

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Jakarta oh Jakarta.....

Kota penuh panggung sandiwara yang tiada henti memberikan kebahagian dan duka bagi para penghuninya,

mungkinkah karana kita sebagai penghuni belum mencintainya atau bahkan merawatnya sebaik mungkin,

kita hanya ingin sekedar menikmati keindahan dan kenyamanan fasilitas yang disediakannya tanpa memperhatikan duka Jakarta....

Jakarta...

Ketika kua tampak indah kita semua memujimu dengan sedemikian rupa,

tetapi tidak sebaliknya, ketika kau hancur lebur terendam banjir atau bahakan kejadian buruk yang menimpamu kau dicaci maki sedemikian rupa....

sebenarnya kau tak butuh pujian dan caci maki itu....

tetapi kau membutuhkan perhatian dan kasih sayang, agar kau tampak selalu anggun dan indah dimata penghuninya bahkan dimata Dunia....

Jakarta....

Aku hanya berharap semoga kau tetap seindah dan seelok dulu ketika aku masih kecil...

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline