Lihat ke Halaman Asli

Abdul Azis

Wiraswasta

Mengenal 4 Pengertian Puisi dari Penyair-penyairan

Diperbarui: 12 Oktober 2020   07:48

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber gambar dari Pixabay.com


Puisi saat ini saya rasa sedang lagi naik daun. Dilihat dari banyaknya WAG dan beberapa Group Sosmed lainya. Yang membahas tentang puisi.

Juga ada groub yang hanya khusus untuk mengirimkan puisi saja. Tidak dengan pengertian atau penjelasan tentang puisi. Sehingga WAG terasa monoton.

Dari sekian banyak WAG yang pernah saya ikuti. Peminat WAG ini ternyata berdominan di kalangan anak remaja. Malah kebanyakan usia di bawah umur saya (23th).

Hal ini menunjukan bahwa puisi sedang menguasai perhelatan persaingan dunia maya. Dimana maraknya penikmat tiktok, atau game-game yang malah saya rasa akan merusak generasi muda.

Namun sangat disayangkan, dari sekian banyak WAG yang didominasi anak pemuda. Tidak ada satupun yang benar-benar orang sastra. Mengingat puisi adalah salah satu karya sastra.

Sehingga pengertian puisi belum dikenal jelas apa maksudnya. Menjadi salah satu momok pertanyaan teman-teman yang benar ingin mengetahui tentang puisi.

Namun, di sisi lain saya mengamati satu persatu puisi dari mereka. Sebenarnya ada bibit bibit yang mereka kuasai. Melihat dari karya mereka yang penuh dengan keindahan. Dan mempunyai genre sendiri.

Oh maaf, dengan saya menulis ini jangan dikira adalah sastrawan. Pun saya juga bukan penyair. Saya hanya penggila puisi, yang ingin melestarikan dunia literasi Indonesia.

Saya sangat awam tentang ilmu puisi. Bahkan ada orang yang menyebutkan "khadiah Puisi). Sayapun masih bingung dengan arti khaidah.

Maka di tulisan saya ini. Di artikel yang penuh dengan kekurangan ini. Izinkan saya menyuarakan pengertian puisi dari Penyair-penyairan. Yang berharap akan di kritik dan koreksi dari pembaca sekalian.

Pengertian Puisi dari Penyair-penyairan

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline