Lihat ke Halaman Asli

Sebelas Menit Syalalala

Diperbarui: 26 Juni 2015   15:20

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

(15:44):  Hoi!

(15:45):  Cari siapa, Ibu?

(15:45):  Cari Mangga.
(15:45):  Pisang.
(15:45):  Jambu.

(15:45):  Itu di toko sebelah, Ibu.
(15:46):  Di sini toko material.

(15:46):  Tapi ini kan Pasar Minggu?
(15:46):  Eh.
(15:46):  Pasar Baru.
(15:46):  Eh, apaan sih?
(15:46):  Lupa

(15:47):  Ini toko material, Ibu.
(15:47):  Ibu butuh apa?

(15:47):  Pencerahan.

(15:48):  Gentengnya dilepas saja, Ibu.
(15:48):  Biar sinar matahari masuk.

(15:48):  Kalo hujan basah dong?

(15:49):  Pasrah ga? *

(15:49):  Kalo ada Joni,
(15:49):  100% pasrah.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline