Lihat ke Halaman Asli

Kenapa dan Sadar

Diperbarui: 8 Juni 2022   15:09

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

"Kenapa manusia selalu mengejar sesuatu yang tidak pasti? 

Kenapa manusia menyukai sesuatu hal yang sifatnya semu? 

Kenapa manusia selalu berlomba-lomba dan bersaing dengan yang lainnya? 

Padahal tujuan awal dan tujuan akhir mereka berbeda dan tidak sama

Kenapa manusia tak pernah puas dengan apa yang sudah mereka miliki? 

Kenapa manusia suka membicarakan orang lain? 

Sedangkan dirinya pun penuh dengan kebusukan

Kenapa manusia senang mempertontonkan aibnya di depan publik? 

Kenapa manusia selalu saling menyakiti dan menghancurkan? 

Kata kenapa itu selalu menari-nari di kepalaku

Ia seolah-olah ingin loncat keluar dan bertanya lebih dalam

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline