Lihat ke Halaman Asli

Hati yang Bergejolak

Diperbarui: 16 September 2022   11:10

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Letih hari ini

Ada secercah harapan suatu hari nanti

Kurelakan diri ini

Untuk mencari yang ingin kucari

Walau dihantam ombak keras

Suasana yang mencekam

Namun hidup bukan untuk ditakuti

Semangat langkah berpijak di bumi

Walau berat pundak memikul

Tetap jalani jangan tunggu sampai nanti

Latih pikiran untuk selalu berpacu

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline