Lihat ke Halaman Asli

Lapas Kelas IIA Pekalongan

Humas Lapas Pekalongan

9 WBP Lapas Kelas IIA Pekalongan Selesai Mengikuti Program Pengobatan TBC

Diperbarui: 19 Oktober 2022   13:43

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dok. Lapas

PEKALONGAN -- Rabu 19 Oktober 2022, Lapas Pekalongan berhasil melaksanakan kegiatan OAT selama 6 bulan. Kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari hasil skrining x -- ray dan Tes Cepat Molekuler (TCM) kepada WBP pada bulan April 2022. Terdapat 9 WBP yang dinyatakan positif TBC, setelah dinyatakan positif terinfeksi penyakit tuberkulosis (TBC), 9 WBP Lapas Pekalongan langsung mengikuti program OAT, selama program OAT Warga Binaan diberikan obat anti tuberkulosis, tambahan multivitamin serta pemantauan kesehatan oleh tim kesehatan Lapas Pekalongan.

"Setelah menjalani 6 bulan program OAT, 9 warga binaan tersebut telah dinyatakan sembuh. Akan tetapi setelah dinyatakan sembuh, warga binaan diminta untuk tetap menjaga pola hidup sehat agar tidak terjangkit penyakit TBC kembali," jelas Supriyono selaku tim kesehatan Lapas Pekalongan. Kegiatan pelayanan kesehatan ini bertujuan untuk menjaga kesehatan setiap warga binaan yang menjalani masa pidana di Lapas Pekalongan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline