Lihat ke Halaman Asli

Lapas Kelas IIB Klaten

Lapas Klaten membina, mengayomi dan melayani narapidana yang sedang menjalani proses pidana, untuk menjadi seseorang yang lebih baik dan tidak melakukan kejahatan kembali, sehingga dapat kembali diterima dimasyarakat.

Lapas Klaten Terima Drooping Barang Milik Negara

Diperbarui: 22 November 2023   08:32

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dok. tim humas

Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Klaten kembali menerima Drooping Barang Milik Negara ( BMN ) berupa Komputer dan Laptop.

Melalui Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah pendistribusian dilasanakan dengan pengecekan Jumlah dan kondisi barang.

Drooping BMN berupa Komputer dan Laptop tersebut akan digunakan Lapas Klaten untuk melaksanakan tugas pokok dan fungsi pemasyarakatan.

Sebanyak 14 unit komputer dan 15 unit Laptop nantinya akan di distribusikan ke masing masing seksi sebagai penunjang kegiatan.

Melalui Bagian Umum nantinya BMN Drooping tersebut akan didistribusikan dengan sebelumnya didata dan dilaksanakan pendataan dan pencatatan pada Aplikasi BMN Lapas Klaten.

Kalapas Klaten Tri Joko Wiyono menyampaikan bahwa kita harus benar benar bisa memanfaatkan apa yang telah diberikan supaya kita bisa berkinerja lebih baik lagi kedepan, tantangan kedepan sangatlah berat dengan semakin majunya teknologi informasi yang berkembang.
Dengan adanya penambahan BMN dan SDM yang ada di Lapas Klaten diharapkan mampu menjadikan Solusi untuk maju dan mewujudkan nilai PASTI khususnya di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Klaten.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline