Lihat ke Halaman Asli

LAPAS KELAS I PALEMBANG

LEMBAGA PEMASYARAKATAN/PENJARA/KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM RI/KANTOR WILAYAH KEMENKUMHAM SUMATERA SELATAN

Kegiatan Repair Motor WBP di Lapas Kela I Palembang

Diperbarui: 21 November 2022   15:18

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kegiatan Repair Motor WBP di Lapas Kela I Palembang

Kegiatan Repair Motor WBP di Lapas Kelas I Palembang.

Palembang - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas I Palembang Kemenkumham Sumsel menyelenggarakan pelatihan kemandirian pada sektor otomotif bagi Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP). Untuk itu, pada Jum'at (14/10/22) Lapas Lapas Kela I Palembang melakukan pelatihan dan pembinaan kemandirian otomotif dan repair motor.Kalapas Kelas I Palembang, Yulius Sahruzah, menyampaikan kegiatan ini merupakan salah satu program pembinaan yang diberikan kepada WBP sebagai bekal keterampilan bekerja dalam bidang otomotif. "Pelatihan otomotif merupakan program pembinaan WBP di Lapas Kelas I Palembang. Sebelumnya juga telah diadakan berbagai pelatihan kemandirian bekal otomotif. Semoga memberikan bekal keterampilan bagi WBP," Ujar Yulius.

Kegiatan Repair Motor WBP di Lapas Kela I Palembang

Sementara itu, Kabid Giatja, Tutu Prastyo, menyampaikan pembinaan kemandirian ini merupakan langkah nyata Lapas Kelas I Palembang dalam mewujudkan Lapas Zero Residivis. "Program bermanfaat yang berorientasi hasil akan dilakukan secara berkelanjutan. Kami akan selalu lakukan pengamatan lapangan terlebih dahulu sehingga tepat manfaat bagi WBP," Ucap Tutut Prastyo.

Kegiatan Repair Motor WBP di Lapas Kela I Palembang




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline