Lihat ke Halaman Asli

Kampung Kutebukit

Pemerintah Kampung Kute Bukit

Program Pekarangan Pangan Bergizi adalah Salah Satu Solusi untuk Ketahanan Pangan

Diperbarui: 7 Januari 2025   09:03

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pemerintah Kampung Kute Bukit Memanfaatkan Lahan Kosong untuk Mendukung Ketahanan Pangan: Program Pekarangan Pangan Bergizi (Foto: Pemerintah Kampung Kute Bukit)

Setelah Kampung Kute Bukit Kecamatan Blangpgayon Kabupaten Gayo Lues, Aceh ditunjuk sebagai Desa (Kampung) percontahan dalam wilayah Polsek Blangkejeren, Blangpegayon dan Dabun Gelang untuk Program Pekarangan Pangan Bergizi Polri, Pengulu Kampung (Kepala Desa) berserta dengan Aparatur Kampung langsung bergerak memanfaatkan pekarangan kosong milik kampung untuk dijadikan kebun mini yang akan ditanami sejenis sayur mayur dan palawija.

Pemerintah Kampung Kute Bukit Memanfaatkan Lahan Kosong untuk Mendukung Ketahanan Pangan: Program Pekarangan Pangan Bergizi (Foto: Pemerintah Kampung Kute Bukit)

Pemanfaatan pekarangan ini untuk memicu masyarakat setempat untuk menanami perkarangan yang kosong dengan hal - hal yang bermanfaat. Hal ini juga untuk membantu melaksanakan program ketahanan pangan pemerintah, sekaligus untuk meringankan beban masyarakat.

Pemerintah Kampung Kute Bukit Memanfaatkan Lahan Kosong untuk Mendukung Ketahanan Pangan: Program Pekarangan Pangan Bergizi (Foto: Pemerintah Kampung Kute Bukit)

Kampung Kute Bukit menanam berbagai jenis sayur mayur dan palawija dalam program ini, yaitu berbagai jenis Cabai, Bawang Merah, Saledri, Ubi, Singkong dan sayuran lainnya.

Pemerintah Kampung Kute Bukit Memanfaatkan Lahan Kosong untuk Mendukung Ketahanan Pangan: Program Pekarangan Pangan Bergizi (Foto: Pemerintah Kampung Kute Bukit)

Pekarangan yang sudah ditanami Cabai (Foto: Pemerintah Kampung Kute Bukit)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline