Lihat ke Halaman Asli

Kusma Wati

Freelancer

Tak Mudah Tuk Berpaling

Diperbarui: 17 November 2024   23:54

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Walau kau sakiti hatiku

Perih menorehkan luka 

Tapi aku tidak bisa berlalu

Walau jiwaku penuh duka

Simpan saja janji-janjimu

Buang saja semua kata manis

Berharap pun ku tak mampu

Hanya bisa menahan tangis

Ingin kuberpaling darimu

Namun tak semudah kukira

Tak bisa kujauh darimu

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline