Lihat ke Halaman Asli

KUR ASRIATUN

Seorang Ibu dan guru matematika di MTsN 1 Banyuwangi, Jawa Timur, Indonesia

Menjadi Guru yang Terbarukan

Diperbarui: 9 Juni 2024   07:29

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

koleksi pribadi

Menjadi Pendidik yang Terbarukan

Penulis: Kur Asriatun

Guru MTsN 1 Banyuwangi

===

"Jangan jadi guru jika tak mau belajar"

Kalimat itu mengingatkan kita sebagai pendidik untuk tidak merasa cukup dengan pengetahuan yang kita miliki sekarang.

Bukannya tak mungkin dalam pembelajaran yang kita berikan dikelas sudah 'kadal' alias kadaluarsa.

Kadaluarsa dari cara penyampaian materinya.

Kadaluarsa dari cara kita melayani kebutuhan belajar peserta didik.

Sementara seorang guru yang merupakan tenaga pendidik juga harus memiliki empat kompetensi  yaitu kompetensi pedagogik, profesional, sosial dan kepribadian.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline