Satu kata Tampa koma
Yang menyimpan seribu tanda tanya
Entah akan ada pertemuan
Atau menatap dititik penantian
Tanpa pastinya jawaban
Hidup hanya berhitung waktu
Benih kasih tiada terbaru
Karena untaian kasih
Tak pernah tersisih
Ini rindu
yang selalu menuntut pertemuan