UNIVERSITAS SANATA DHARMA
FALKULTAS: SAINS DAN TEKNOLOGI
PRODI: TEKNIK MESIN
Tugas ahkir ilmu hayat
Nama kelompok:
-krisdian adi anggara ritonga (235214057)
-muhamad deva (235214050)
-aldino cahyo (235214057)
Apa itu stabilizer pada kamera?Pengertian Stabilizer Kamera: Sebelum memulai, mari kita bahas dulu apa itu stabilizer kamera. Stabilizer kamera adalah alat yang berguna untuk meminimalisir goyangan atau getaran yang terjadi saat kita merekam video atau mengambil foto.
Mendokumentasikan setiap aktivitas memang sangat mengasyikkan, apalagi bagi kaum millennial zaman now. Namun, bukan berarti hal tersebut bisa dilakukan tanpa menemukan suatu kendala. Getaran yang terjadi ketika ingin mengambil foto atau merekam video saat berjalan biasanya seringkali muncul pada hasil jepretan kita.