Lihat ke Halaman Asli

23 Juli 1942, Kamp Pemusnahan Nazi di Treblinka Dioperasikan

Diperbarui: 24 Juli 2018   13:41

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Treblinka Kamp Pembantaian Nazi pertama beroperasi

Perang Dunia II merupakan sejarah yang tak akan pernah terlupakan, karena membawa begitu banyak bencana bagi seluruh manusia khususnya bagi bangsa Yahudi. Nazi, sebagai salah satu partai yang memenangkan pemilu di jerman pada tahun 1933 yang dipimpin oleh Adolf Hitler sangat membenci kaum Yahudi dengan menggunakan paham Naziisme.

Pada tahun 23 Juli 1942, Kamp pemusnahan pertama Nazi dioperasikan di dalam hutan di daerah warsawa, Polandia yang dinamakan kamp treblinka yang saat ini  merupakan provinsi Masovian.

Lihat Juga : Adolf Hitler Masuk di Daftar Pemimpin Besar, Penerbit India Dikecam

Treblinka terdiri dari 2 kamp yang terpisah tetapi masih dalam satu wilayah yang sama, yaitu Treblinka 1 dan Treblinka 2. Treblinka 1 merupakan kamp konsentrasi yang digunakan untuk para tahanan yang dipekerjakan secara paksa sedangkan Treblinka 2 merupakan kamp konsentrasi yagn dikhususkan untuk melakukan aksi pembantaian.

Di dalam kamp Treblinka 2 terdapat kamar-kamar gas yang digunakan Nazi untuk membunuh ribuan yahudi hanya dalam waktu satu jam saja. Umumnya para tahanan tewas karena dieksekusi, kelelahan, kelaparan, penyakit, dan perlakukan keran dan tak maunisawi oleh para penjaga yang merupakan kesatuan SS.

Hingga saat ini, kamp Treblinka menjadi museum dan dibangun tugu batu besar pada tahun 1959-1962 sebagai penghormatan terhadap seluruh tahanan di kamp Treblinka.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline