Lihat ke Halaman Asli

Koteka Kompasiana

TERVERIFIKASI

Komunitas Traveler Kompasiana

Gabung Zoom Koteka, Yuk, Kita ke Lombok bersama Josch Brunner

Diperbarui: 18 Februari 2021   01:35

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sabtu ini kita ke Lombok, terbaaang lewat zoom (dok-Koteka)

Hallo, semuanya, masih sehat dan bahagia?

Yang geregetan pengen jalan-jalan, mari ngumpul. Ikutan acara Koteka, yuk!

Kalau Sabtu lalu, kalian diajak ke Maluku bersama Kompasianer Amboina (dan Ekspresi Maluku), minggu ini, Komunitas Traveler Kompasiana pengen terbang ke Lombok. Gratis!!!

Eh, tapi sebentar dulu. Mimin mau nge-tes. Lombok itu masuk NTT atau NTB, sih? Hayoooo...tik-tak-tik-tak....

Teeet!

Benarrrr, Nusa Tenggara Barat, jangan salah, ya? Pasti yang lupa, dulu waktu pelajaran Geografi lagi bolos sekolah.

Lantas, apa yang terbayang saat kalian mendengar nama pulau ini? Silakan centang salah satu:

A. Gunung Rinjani.

B. Pantai Senggigi.

C. Pulau Gili

D. Atau kota Mataram, lantaran cintamu nyangkut di sana.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline