Lihat ke Halaman Asli

Copet Massal Beraksi

Diperbarui: 24 Juni 2015   10:48

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Menjelang puasa aksi copet kembali merajalela.

Ada kejadian hari ini kata teman saya di metro mini 75 jurusan blok M - Pasar Minggu terjadi pencopetan massal yang menimpa 8 orang 2 wanita dan sisanya pria.

Teman saya menuturkan bahwa sekalipun sudah ada instruksi agar jangan ada yang turun tetap aja pencopetnya ga ketahuan.

Perhatian :

1.Hati hati jika kendaraan yang anda tumpangi melewati jalan yang tidak biasanya.

2.Jangan membawa uang berlebihan.

3.sebaiknya menempatkan uang anda pada saku dalam jika mengenakan jaket.

4.jika membawa dompet sebaiknya di tempatkan ditempat yang selalu bisa disentuh dengan tangan,semisal saku celana depan.

5.kalo membawa tas, tarulah uang anda di bagian bawah,siapkan saja ongkos secukupnya.

6.sebaiknya memisahkan uang anda,sehingga seandainyapun kecopetan masih ada sebagian yang tersisa,

terima kasih.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline