Lihat ke Halaman Asli

Kompasiana News

TERVERIFIKASI

Akun ini merupakan resmi milik Kompasiana: Kompasiana News

Pilih-pilih Service Handphone hingga Mengeluh saat Bekerja

Diperbarui: 1 Oktober 2021   04:45

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi ponsel mati karena habis daya. (Diolah Kompasiana dari sumber: Shutterstock/Pimpan via kompas.com)

Semestinya ketika penggunaan handphone sudah makin sering dipakai, maka tidaklah jika perangkat tersebut bisa lebih cepat rusak, bukan?

Handphone kini sudah menjadi pusat kegiatan masyarakat, terlebih lagi pada masa seperti sekarang ini: dari belajar, bekerja, hingga mencari hiburan.

Akan tetapi, jika handphone sudah rusak atau rusak saat sedang digunakan sungguh menjengkkelkan.

Hal pertama yang terpikirkan, bahkan, siapa saja yang bisa cepat memperbaiki paling dibutuhkan tanpa peduli bagaimana cara orang tersebut memperbaiki. Apakah cara seperti itu benar?

Selain pembahasan seputar memperbaiki handphone rusak, masih ada konten terpopuler dan menarik lainnya di Kompasiana.

1. Jangan Asal Pilih Tukang Service Handphone

lustrasi reparasi handphone.| Sumber: TRIBUNJATENG/M SOFRI KURNIAWAN

Beberapa contoh kerusakan yang umum terjadi pada Handphone itu seperti LCD pecah/retak, kemasukan air, tidak bisa hidup, sensor tidak berfungsi, lupa kunci, mati-matian hingga baterai boros.

Namun, ada yang perlu diingat agar tidak sembarangan membawa handphone ke tempat service.

Ini karena ada banyak tindakan oknum nakal yang justru bisa membuat kita menyesal. (Baca selengkapnya)

2. Jangan Buang Bonggol Kangkung, Ini Cara Memanfaatkan Limbah Dapur (01)

Regrowing atau menanam lagi bonggol sayuran kangkung sehingga tumbuh sayuran baru. Sumber: Shutterstock/Bayu Widhi Nugroho via Kompas.com

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline