Di senja merah rindu menggebu
Sehelai hati menyanyikan cinta
Jarak menjauh tapi rindu tetap bersua
Selembar kenangan lembaran rindu tercipta
Semua yang pernah tergores kini tinggal sebuah cerita
Tak hanya mengingatkan kita pada saat itu
Tetapi membawah kita jauh lebih dekat dengan rindu yang dulu pernah ada
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H