Lihat ke Halaman Asli

Kompasiana

TERVERIFIKASI

Akun Resmi

Mystery Topic 6: Bagikan Opinimu tentang "Sound of Borobudur"

Diperbarui: 11 Mei 2021   16:39

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Mystery Topic: Sound of Borobudur (Dok. Kompasiana)

Peradaban manusia khususnya pada abad ke-8 tidak terlepas dari seni musik dalam berbagai kegiatan. Mulai dari hiburan, upacara adat yang bersifat spiritual, hingga kegiatan formal kenegaraan.

Pada Candi Borobudur, terdapat beberapa alat musik yang terukir membentuk relief-relief. Kita bisa temukan lebih dari 200 relief bertema musik yang berada di 40 panil. Bisa dikatakan Borobudur adalah pusat musik dunia, pusat peradaban, serta titik pertemuan para pembawa budaya dari berbagai penjuru Nusantara bahkan dunia.

Pada mystery topic 6 Samber THR, kami ingin tahu apa opinimu mengenai Sound of Borobudur yang tengah digaungkan saat ini. Kamu bisa mengambil referensi dari situs soundofborobudur.org dan sumber-sumber lain yang relevan.

SYARAT & KETENTUAN:

  • Peserta telah terdaftar sebagai anggota Kompasiana. Jika belum terdaftar, silakan registrasi terlebih dahulu di Kompasiana.com.
  • Akun yang sudah tervalidasi akan diprioritaskan menjadi pemenang.
  • Tulisan bersifat baru, orisinal (bukan karya orang lain atau hasil plagiat), dan tidak sedang dilombakan di tempat lain.
  • Konten tulisan tidak melanggar Tata Tertib Kompasiana.
  • Menggunakan gaya bahasa dan cara penulisan artikel populer.
  • Setelah tayang, Tim Moderator akan memberlakukan kunci artikel pada artikel lomba. Setelah dikunci, Kamu tidak dapat melakukan perubahan apapun pada artikel tersebut. Hal ini diberlakukan demi menjaga sportivitas para peserta. Informasi lebih lengkap baca di sini.
  • Konten Pemenang akan menjadi milik Kemenparekraf dan akan digunakan sebagai materi publikasi di berbagai platform Kemenparekraf.
  • Untuk menunjang bahan artikel bisa melihat referensi di soundofborobudur.org

MEKANISME MYSTERY TOPIC 6

  • Tema: Sound of Borobudur
  • Tanggal: 11 Mei 2021
  • Peserta wajib menyisipkan keyword: Wonderful Indonesia, Sound of Borobudur, Borobudur pusat musik dunia.
  • Peserta wajib mencantumkan label: Samber THR 2021, Samber 2021 Hari 28, Sound of Borobudur, Wonderful Indonesia, Borobudur Pusat Musik Dunia (menggunakan spasi)
  • Tulisan minimal 500 kata dan tidak lebih dari 1.500 kata
  • Tulisan yang tidak sesuai dengan ketentuan dan tema lomba tidak dapat diikutkan dalam kompetisi ini
  • Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat
  • Apabila terjadi kecurangan, maka pihak penyelenggara berhak menganulir pemenang atau mengeluarkan pihak yang bersangkutan
  • Pemenang akan diumumkan paling lambat 14 hari kerja setelah periode lomba berakhir

HADIAH

Hadiah utama: Cek infonya di sini
Hadiah khusus: 10 merchandise eksklusif Kompasiana (bagi yang submit di tanggal 11 Mei 2021)

Untuk mengetahui kegiatan dan kompetisi Samber THR lainnya, silakan kunjungi microsite THR Kompasiana.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline