Lihat ke Halaman Asli

Kompasiana

TERVERIFIKASI

Akun Resmi

Meresapi Damainya Paskah 2017

Diperbarui: 16 April 2017   18:00

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi paskah. Freepik.com

Bagi umat Kristiani, perayaan Paskah merupakan perayaan untuk menghadirkan dan mengenangkan kembali peristiwa sengsara, wafat, dan kebangkitan Yesus.

Makna dari seluruh rangkaian perayaan Paskah adalah menghayati kerendahan hati, sikap mau berkorban, dan melayani yang lain tanpa embel-embel pamrih apa pun juga.

Minggu Paskah merupakan Perayaan kenangan akan Kebangkitan Yesus dari Kubur-Nya sebagai tanda pengharapan akan hidup yang abadi meski didera derita dalam hidup.

Karena ketulusan-Nya dalam pengosongan diri dan pengorbanan menjadi ukuran ketulusan umat Kristiani dalam pengabdian mereka di berbagai kancah kehidupan dalam berbagai profesi yang diembankan kepada mereka.

Kompasianer, bagaimana dengan perayaan paskah yang Anda rayakan Minggu ini? Sampaikan ulasan, opini dan reportase Anda di Kompasiana dengan menyertakan label: PASKAH 2017 pada artikel Anda.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline