Lihat ke Halaman Asli

Kompasiana

TERVERIFIKASI

Akun Resmi

Memberantas Buta Aksara di Indonesia

Diperbarui: 8 September 2016   17:56

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi. thereadrs.co.uk

Hari ini, 8 September diperingati sebagai Hari Aksara Internasional atau Internarional Literacy Day. Berdasarkan sejarah, Hari Aksara Internasional ini ditetapkan untuk meningkatkan kesadaran seluruh pemangku kepentingan pendidikan bahwa masih banyak masyarakat dunia yang buta aksara

Indonesia juga termasuk salah satu negara dengan jumlah yang cukup besar. Berdasarkan data Kemendikbud 2015 lalu, masih ada sebanyak 5,97 juta jiwa yang buta aksara dan ini merupakan 3,7 persen dari total penduduk Indonesia.

Tentu saja harus ada upaya baik dari pemerintah maupun masyarakat sipil untuk ikut membantu mengurangi angka butaaksara di Indonesia ini.

Kompasianer, apakah Anda memiliki cerita atau pengalaman dalam ikut membantu upaya memberantas buta aksara? Atau Anda memiliki opini tentang pemberantasan buta aksara di Indonesia? Tuliskan pengalaman dan opini Anda di Kompasiana dengan mencantumkan label: Buta Aksara pada artikel Anda. (YUD)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline