Lihat ke Halaman Asli

Kompasiana

TERVERIFIKASI

Akun Resmi

Kontroversi Kemasan Mie Bikini

Diperbarui: 9 Agustus 2016   07:31

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi. Shutterstock

Produk makanan ringan "Mie Bikini" produksi Cemilindo mengundang keresahan warga karena dianggap menggunakan kemasan yang berbau pornografi.

Penggunaan gambar yang menyerupai pakaian bikini pada kemasan digunakan pelaku untuk menarik konsumen. Dengan menggunakan tagline “Remas Aku” produk Mi Bikini dijual online dan beredar luas di masyarakat.

Namun sebagian masyarakat menilai, terlalu berlebihan bila kemasan tersebut mengandung unsur pornografi. Alasannya karena gambar yang digunakan pada kemasan hanya desain kreatif untuk keperluan marketing, bukan foto orang menggunakan pakaian bikini.

Kompasianer, menurut Anda apakah kemasan Mi ‘Bikini’ layak diberi label pornografi? Berikan opini serta ulasan Anda di Kompasiana dengan mencantumkan label: Mie Bikini pada artikel Anda.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline