Lihat ke Halaman Asli

Kompas.com

TERVERIFIKASI

Kompas.com

[POPULER TREN] Cara Daftar hingga Persyaratan Kartu Prakerja Gelombang 12 | Hoaks Link Prakerja wwwprakerja12.com

Diperbarui: 25 Februari 2021   06:02

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Berita populer di laman Tren, dari Rabu (24/2/2021) hingga Kamis (25/2/2021) pagi.

KOMPAS.com - Sejumlah pemberitaan menghiasi laman Tren sepanjang Rabu (24/2/2021).

Informasi perihal pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 12, mulai dari soal cara daftar, cara upload KTP, besaran, hingga golongan yang tidak bisa mengikuti program Kartu Prakerja mendominasi perhatian pembaca.

Diketahui, pemerintah resmi membuka pendaftaran progam Kartu Prakerja Gelombang 12 pada Selasa (23/2/2021).

Kuota untuk Kartu Prakerja Gelombang 12, seperti diutarakan oleh Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto adalah 600 ribu orang.

Masyarakat pun diminta waspada lantaran banyaknya link-link palsu yang menyebarkan atau meminta mendaftarkan diri di website palsu, misalnya wwwprakerja12.com.

Berikut berita terpopuler Tren sepanjang Rabu (24/2/2021) hingga Kamis (25/2/2021) pagi:

1. Cara daftar Kartu Prakerja Gelombang 12 hingga persyaratan yang diminta

Pemerintah resmi membuka pendaftaran program Kartu Prakerja Gelombang 12 sejak Selasa (23/2/2021).

Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 12 akan dibuka dengan kuota 600 ribu orang.

Masyarakat yang berminat mengikuti pelatihan pun diminta untuk segera mendaftar. Pasalnya, pendaftaran akan langsung ditutup apabila kuota terpenuhi.

Informasi selengkapnya soal cara daftar Kartu Prakerja Gelombang 12, besaran hingga persyaratan yang diminta dapat disimak di berita berikut:

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline