Lihat ke Halaman Asli

Kompas.com

TERVERIFIKASI

Kompas.com

Ini 10 Orang Terkaya di Indonesia Versi Forbes

Diperbarui: 7 Maret 2018   17:02

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Budi Hartono

JAKARTA, KOMPAS.com - Majalah Forbes baru saja merilis daftar orang terkaya di dunia untuk tahun 2018. Daftar tersebut memuat lebih dari 2.000 orang paling tajir sedunia dari 78 negara.

Forbes pun memuat daftar orang-orang terkaya di Indonesia. Tahun ini, Hartono bersaudara, yakni R Budi dan Michael Hartono tetap berada pada peringkat teratas daftar tersebut. 

Mengutip Forbes, Rabu (7/3/2018), Budi berada pada peringkat ke-69 daftar orang terkaya di dunia untuk tahun ini. Sementara itu, Michael berada pada peringkat ke-75.

Kekayaan Budi mencapai 17,4 miliar dolar AS atau sekitar Rp 238,38 triliun (kurs Rp 13.700 per dollar AS). Sedangkan Michael  16,7 miliar dollar AS atau Rp 228,79 triliun.

Baca juga: Jadi Orang Terkaya di Dunia, Harta Jeff Bezos Capai Rp 1.534 Triliun

 Berikut ini adalah daftar 10 besar orang terkaya di Indonesia versi Forbes.
1. R Budi Hartono (77 tahun)
Kekayaan: 17,4 miliar dollar AS

 2. Michael Hartono (78 tahun)
Kekayaan: 16,7 miliar dollar AS

 3. Sri Prakash Lohia (65 tahun)
Kekayaan: 7 miliar dollar AS

 4. Tahir (65 tahun)
Kekayaan: 3,5 miliar dollar AS

 5. Chairul Tanjung (55 tahun)
Kekayaan: 3,5 miliar dollar AS

 6. Mochtar Riady (88 tahun)
Kekayaan: 3 miliar dollar AS

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline