Selamat malam sahabat Kompasianer,
Pengalaman kami beberapa waktu yang lalu saat berbagi informasi terkait Kompasiana dan KomBes Community ternyata banyak yang tertarik dan terinspirasi ingin bergabung menjadi kompasianer.
Tentu tidak akan ada kedala berarti aka tetapi ketika yang bersagkutan tidak memiliki akun kompasiana maka akan jadi persoalan tersendiri mengingat cara gabung komunitas ini wajib memenuhi minimal 2 syarat wajib ;
- Memiliki akun Kompasiana di www.kompasiana.com
- Aktif menulis di akun tersebut.
Dua syarat itu merupakan syarat wajib minimal harus dilengkapi.
CARA MEMBUAT AKUN KOMPASIANA
Untuk membuat akun kompasiana sangatlah mudah, dengan orientasi anda sudah terbiasa berinteraksi dengan internet, maka anda hanya perlu menuju broser anda apapun dan penulis kali ini menggunakan google chrome.
Penulis akan mencoba memandu anda untuk membuat akun kompasiana untuk pertama kali, dan syarat untuk anda membuat akun kompasiana adalah "harus memiliki email", kalau anda belum memiliki email maka anda harus membuat email dulu.
Langkah -- langkah :
Masuk broser anda misal " Google Chrome ", lalu ketikkan " Kompasiana " dan klik " Enter "
Anda akan dibawa masuk ke tampilan jendela kompasiana ( www.kompasiana.com )