Lihat ke Halaman Asli

Tampak Ceria Dan Semangat, Anak-Anak Desa Gunaksa Ikuti Pojok Literasi Digital Anak Pertemuan ke -2

Diperbarui: 27 Juli 2024   12:57

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokumentasi PPK Omawa HMM

Sabtu, 27 Juli 2024 Bapak Sekdes Desa Gunaksa mendampingi kegiatan pojok literasi anak (POLIGIAN) yang dilakukan oleh tim PPK Ormawa HMM Desa Gunaksa. Edukasi digital untuk anak anak ini merupakan pertemuan ke 2 dari 10 kali pertemuan yang dirancang dalam bentuk Kurikulum POLIGIAN. Sebanyak 58 anak anak sangat bersemangat dan ceria dalam mengikuti kegiatan literasi digital ini. Dosen pembimbing menyampaikan kurikulum ini memang didesain untuk mengarahkan postensi atau kemampuan diigital yg dimiliki anak anak yang selama ini banyak dimanfaatkan untuk hal hal yang kurang bermanfaat ke hal yang lebih bermanfaat dan mendidik. 

Dokumentasi PPK Omawa HMM

Dokumentasi PPK Omawa HMM

Untuk itu kurikulum dirancang selain bersifat mendidik, melatih cara berpikir dan menuangkan ide, kurikulum dirancang untuk menarik dan bisa membuat anak anak dalam kondisi gembira dalam mengikuti edukasi ini. Tim PPK Ormawa HMM Unud Desa Gunaksa  juga tidak kalah semangat dalam memberikan edukasi ke anak anak Desa Gunaksa yang merupakan sasaran program. Kegiatan kali ini dilakukan dalam dua gelombang untuk lebih mengoptimalkan suasana agar edukasi dapat diterima dengan lebih baik oleh anak anak. Dalam kegiatan ini anak anak juga di latih untuk skill komunikasi dimana siswa yang sudah mampu memahami codingan akan kedepan mempresentasikan didepan kelas menjelaskan kepada teman sebayanya

Dokumentasi PPK Omawa HMM

Dokumentasi PPK Omawa HMM

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline