Lihat ke Halaman Asli

Koko Dwiyanto

Bukan Penulis

Asal Mula "Cinta Monyet"

Diperbarui: 11 Januari 2019   13:21

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Gaya Hidup. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Hay friend, kamu pasti sudah sering mendengar istilah "CINTA MONYET". Istilah ini biasanya ditunjukan untuk remaja yang menjalin cintanya. Dan untuk sekarang, hal ini sangat lumrah dilakukan oleh anak muda, meski sudah dilarang oleh orang tuanya. Tapi  tahukah kamu, dari mana asal kalimat atau istilah ini?

Oke, jadi yang saya tau nih, jadi kalimat ini mulai muncul dan fenomenal pada akhir tahun 1960-an hingga 1980-an. Karena digunakan oleh para penulis puisi dalam tulisannya. 

"Lalu kenapa monyet?"

Perlu kamu ketahui bahwa "CINTA MONYET" adalah gambaran sikap remaja pada tahun 60-an yang memiliki pola tingkah laku yang serba tanggung dalam percintaan. Dan hewan "MONYET" memiliki analogi sifat yang selalu malu-malu meskipun ingin tahu.

Berarti intinya adalah Remaja dengan monyet memiliki sifat yang hampir sama, yakni suka malu-malu. haha

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline