Lihat ke Halaman Asli

Mahasiswa KKN Kelompok 79 Unisri Ikut Serta Parade Perahu Desa Wonoharjo

Diperbarui: 29 Agustus 2023   14:01

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Mahasiswa ikut serta dalam rangkaian acara kegiatan merayakan HUT RI ke 78 di desa Wonoharjo Kemusu Boyolali. Kegiatan tersebut berlokasi di waduk kedung ombo yang menjadi sentra tambak air tawar di daerah tersebut. Dengan adanya parade tersebut diharapkan dapat menarik wisatawan yang datang ke waduk kedung ombo tersebut.

Kegiatan Parade Perahu dilakukan setahun sekali pada waktu HUT RI. Salah satu warga desa mengungkapkan bahwa, kegiatan ini sudah berlangsung tahunan, namun kemarin ketika covid ditiadakan. Dengan dibukanya lagi diharapkan dapat meningkatklan perekonomian warga desa sekitar waduk.

Di sekitar dermaga terdapat rumah makan apung yang menyediakan menu masakan khas desa wonoharjo. Menu favoritnya yaitu ikan bakar yang ikannya berasal dari tambak sehingga masih segar dan manis ketika di makan. Selain, rumah makan apung di lokasi tersebut menawarkan juga wahana naik perahu untuk mengitari tambak yang berada di waduk kedung ombo.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline