Lihat ke Halaman Asli

KKN 38 KOLABORASI KARANGANYAR

Kuliah Kerja Nyata di desa Karanganyar

Mahasiswa KKN-Kolaboratif Salurkan BLT DD bagi Masyarakat di Desa Karanganyar Kecamatan Ambulu Kabupaten Jember

Diperbarui: 14 Agustus 2022   09:09

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokpri

Jember. 8 Agustus 2022 -- KKN Kolaboratif dari berbagai universitas di Jember melakukan data DTKS Review dan validasi pendataan DTKS (Data Terpadu Kesejahteraan Sosial) pada tanggal 8,9,10,12 Agustus 2022. DTKS ini bertujuan untuk mendata apakah Anda sudah menerima bantuan dalam satu tahun terakhir dan masih layak mendapatkan bantuan. Mahasiswa KKN desa Karanganyar melakukan Pendataan pada di dusun Sumberan pada RT 1-3 RW 3-5.

Mahasiswa KKN-Kolaboratif Kelompok 38 turut membantu perangkat Desa dalam menyalurkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) bagi masyarakat penerima manfaat dana tersebut. Penyaluran BLT DD itu dilaksanakan balai desa Karanganyar Kecamatan Ambulu Kabupaten Jember , Kamis (11/08). Desa Karanganyar selain melakukan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD), juga melakukan kegiatan vaksinisasi booster pada balai desa untuk masyarakat Desa Karanganyar dan sekitarnya.  

Dokpri

Dilakukan untuk menciptakan kenyamanan bagi masyarakat setempat," lanjut Dodi. Menurut Dodi, Ketua Kelompok 38, keterlibatan mahasiswa dalam kegiatan penyaluran itu adalah mencatat data penerima yang sudah mengambil BLT DD serta membantu dalam pengambilan dokumentasi.

"Kegiatan tersebut dimulai sejak pukul 08.00 WIB, dan dalam pengambilan BLT-DD itu warga diwajibkan untuk tetap menerapkan protokol kesehatan berupa menggunakan masker, mencuci tangan, tetap jaga jarak, dan sudah melaksanakan vaksinasi" ujarnya.

Selain turut serta dalam kegiatan penyaluran BLT DD itu, Kelompok 38 juga telah melakukan gotong royong membersihkan kantor desa. "Kegiatan itu

Dokpri

Mahasiswa di daerah ambulu juga membuat rapat persuli (Pertemuan seminggu sekali) yang bertempat di balai desa Tegalsari Jum'at (12/08), bersama beberapa mahasiswa dan dosen pembimbing lapang bersama dengan desa Tegalsari dan desa Karanganyar untuk menyatukan dan berbagi pendapat serta pandangan untuk tugas yang diberikan universitas kepada mahasiwa KKN.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline