Lihat ke Halaman Asli

LDR Bukan Hambatan untuk Tidak Berkomunikasi

Diperbarui: 29 Juni 2021   22:25

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Love. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Prostooleh

Tips menjalin hubungan jarak jauh LDR dengan suami istri 

anda telah menikah, hal yang terjadi setelah itu adalah anda akan tinggal satu atap dengan pasangan titik suka duka telah dilalui bersama makan bersama bercanda bersama sampai mengurus anak pun bersama. 

Tapi ada juga ga pasangan suami istri yang seharusnya tinggal saatnya bersama menjadi terpisah. Contohnya terpisah karena adanya pekerjaan tugas di luar daerah dan dan sang istri harus menjaga anaknya di rumah dan masih banyak lagi contohnya.

Ada pun untuk menjaga komunikasi di keluarga nelayan melalui media masa adalah. Hal terpenting dalam menjaga sebuah keharmonisan keluarga adalah dengan cara melakukan komunikasi dengan pasangan. 

Sekarang kan teknologi sudah mendukung untuk melakukan komunikasi jarak jauh. Jadi dalam keluarga teknologi itulah yang seharusnya di manfaatkan. Misalnya komunikasi tersebut dilakukan dengan cara mengirimkan SMS, telfon, lewat media sosial atau banyak pilihan lainnya.

Komunikasi yang baik adalah komunikasi yang harus dilakukan setiap harinya. Misalnya hanya menanyakan kabar, apa yang sedang dilakukan hari ini dan tentunya hal yang lain yang bisa dijadikan untuk berkomunikasi dengan pasangannya.

Dengan selalu melakukan komunikasi itu adalah hal yang bisa mengobati kerinduan keluarga.

Pentingnya menjaga komunikasi pada keluarga adalah untuk utuhnya suatu keluarga tersebut. Selain dengan menjaga komunikasi, bisa juga dengan hal lain untuk selalu mengingat bahwa kita sudah mempunyai pasangan, hehehehe. Yaitu dengan kita membawa foto pasangan kita. Kemudian yang paling terpenting adalah sebuah kepercayaan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline