Lihat ke Halaman Asli

Puisi | Ombak dan Buih

Diperbarui: 1 November 2023   01:40

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pantai Bajul Mati Malang Selatan Jawa Timur | Dok.Pribadi

Dua insan sedarah yang tak searah.

Kata kasar familiar keluar saat tengkar.

Unjuk keberhasilan tak berbalas pujian, melainkan cela dan kelakar.

Saat tertekan, takdir dijadikan alasan.

Yang satu merasa terombang ambing, yang lain terkoyak koyak.

Lisan teriak bajingan, pikiran tak sejalan.

Batin hanya bisa tersedu, berkawan dengan rindu.

Ego dibesarkan, nurani ditekan mati mati an.

Sekadar sampaikan rindu sudah enggan.

Bukan problematika asmara, tapi jarak ombak dan buih lautan.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline