Lihat ke Halaman Asli

UNISNU dan Fasilitasnya

Diperbarui: 19 April 2022   03:54

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

Tahunan _ Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara atau sering disingkat UNISNU adalah kampus perguruan tinggi di Indonesia yang terletak di pinggir kota tahunan jepara, tepatnya dijalan taman siswa (pekeng) tahunan jepara. UNISNU adalah penggabungan dari tiga perguruan tinggi yang melebur jadi satu yaitu STIENU, STTDNU, dan INISNU.

Menurut khoirul muslimin, selaku dosen UNISNU. Terdapat 5 Fakultas dan 19 Prodi di kampus UNISNU, yaitu Fakultas Syari'ah Dan Hukum, Fakultas Tarbiyah Dan Ilmu Keguruan, Fakultas Dakwah Dan Komunikasi, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis, Dan Fakultas Sains Dan Teknologi. Kampus ini sudah berakreditasi B.

UNISNU memberi kemudahan dibeberapa program kuliah yaitu program regular (R1) dan program regular kelas karyawan (R2). UNISNU mempunyai banyak fasilitas yang sangat memadai, Seperti masjid, laboratorium komputer, laboratorium bahasa, kantin,tempat parker dan masih bnayak lagi. Kampus ini juga menyediakan banyak beasiswa bagi para mahasiswa, seperti beasiswa bidikmisi,beasiswa tahfizd, beasiswa jalur prestasi, dan lain lain.

"Senang bisa kuliah di UNISNU jepara karena disinilah kita mendapat banyak ilmu, pengalaman yang berharga, dan juga mendapat banyak teman. Selain itu kita juga bisa kuliah sembari bekerja", ujar nana selaku mahasiswa unisnu.

Jadi, tunggu apa lagi, ayo kuliah dikampus UNISNU jepara, ingat kehidupan dikampus dengan terus mengasah, jangan habiskan waktumu untuk berkeluh kesah.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline