Lihat ke Halaman Asli

Khanifah

Mahasiswa Ilmu Politik Universitas Sains Al-Qur'an Jawah Tengah Di Wonosobo

Aku Benci Kata Cinta

Diperbarui: 5 Juli 2023   17:47

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Input sumber gambar

https://thumbnailer.mixcloud.com/unsafe/300x300/extaudio/b/5/c/7/8c60-1e03-4e8c-803c-3b8f0f40bb3f

Aku Benci Kata Cinta


Apa itu cinta...?

Bukankah cinta itu dusta

Yang di ungkapkan oleh kata-kata sirna

Tak berwujud tak menimbulkan angin dan tak menciptakan bau

Pandai bersilat lidah yang begitu ambigu

Menjadikan aku terperangkap oleh kata palsu itu

Aku hanyalah dedaunan kering yang jatuh di hutan blantara

Di terpa angi di iringi badai entah kemana tujuannya

Di guyur derasnya hujan sampai terkelupas kulit dari tulangku

Sampai akhirnya aku menyatu oleh lelumpur tanah

Tanpa ada tangis menyertai langkah

Aku berteriak sakit jatuh di bebatuan cadas itu

Tak dapat ku pilih bahwa ucapanmu adalah palsu

Aku terbungkam membisu oleh ulahmu itu

Berikan waktumu untuk sekedar bersandar di pundakmu

Karena aku bukanlah siapa-siapa maupun bukan apa-apa

Diamku terhadap cintamu

Membuat jiwa tenggelam dalam espektasi mahajana

Gelora yang membara ingin menjadi yang utama

Aku suda terpesona oleh jiwanya

Lingkar kuat telah merantai angkara

Pedih suara hati ku kalungkan akan baksara

Semua kebahagiaan sudah berpaling oleh garis pusaran maya

Bahwa kata cinta itu adalah tak dapat di percaya

Wonosobo, 05 Juli 2023




Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline