Lihat ke Halaman Asli

Pentingnya Menuntut Ilmu

Diperbarui: 23 Mei 2024   08:47

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Pentingnya Menuntut Ilmu

Assalamu'alaikum wr.wb.

Pertama dan yang paling utama, marilah kita panjatkan puja dan puji syukur ke hadirat Allah Swt. yang telah melimpahkan nikmat-Nya kepada kita semua, sehingga kita bisa berkumpul di tempat yang mulia ini. Shalawat dan salam, mari kita sanjungkan kepada Baginda Nabi Muhammad saw., yang telah membebaskan kita dari zaman jahiliah menuju zaman yang penuh dengan ilmu pengetahuan, dari zaman kegelapan menuju zaman yang terang benderang seperti terangnya cahaya matahari.

Yang saya hormati segenap dewan juri.

Yang saya hormati bapak ibu guru yang hadir pada acara ini.

Serta teman-teman seperjuangan yang saya banggakan.

Hadirin hadirat yang dirahmati Allah,

Perkenankan, pada kesempatan kali ini saya akan menyampaikan pidato dengan judul: "Pentingnya Menuntut ilmu."

Para audiens yang saya banggakan,

Manfaat mencari ilmu pengetahuan itu sangatlah besar bagi kehidupan. Dengan menjadi orang berilmu, kita akan mengerti arti dan tujuan hidup di dunia ini, serta meraih kemuliaan di sisi Allah.

Allah Swt. akan mengangkat derajat seseorang yang berilmu dan orang-orang yang beriman kepada-Nya. Allah berfirman dalam Al-Quran al-Karim,

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline