Lihat ke Halaman Asli

Yuliana. Jfr

Manusia Biasa

Puisi | Atieqah

Diperbarui: 1 September 2018   01:24

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

"Ma, kenapa Ayah gak jemput-jemput Atieqah ke hadonah (TK)?"
"Ayah lagi ngaji sayang" Jawab sang Mama
"Ngaji di mana Ma? Kok lama?"
"Ayah ngaji di surga"
"Oh surgan, Tieqa juga mau ngaji di surgan"
"Bukan surgan Nak, tapi Surga"
"Iya surgaaaan" ntah dengan sengaja ia tambahkan huruf 'n' diakhirnya lalu nyengir
"Iya kalau mau ke surgan Tieqah harus rajin sekolah yah" pesan Mama
"Iya Ma" Tieqah mengangguk

*****
Semoga Tieqah jadi anak yang pintar, anak sholehah, jadi kebanggan Mama dan Ayahnya di sana. Anak seusia Tieqah mungkin belum mengerti apa makna dari kepergian, yang ia tahu saat ini Ayahnya masih di sini dan akan kembali.

****
IG: https://www.instagram.com/p/BnJpEgVhsVr/?utm_source=ig_share_sheet&igshid=1iaiu9j8hrdc2

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline