Lihat ke Halaman Asli

Puisi: Meyakini Hari Akhir dengan Mawas Diri

Diperbarui: 29 September 2024   22:06

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kevin Rizki Irwan ( 17 / 9b )

PUISI Dengan Materi Meyakini Hari Akhir Dengan Mawas Diri

HARI AKHIR

Gelombang air yang menghancurkan

Gunung gunung yang dihamburkan

Kabut kabut menyelmuti

Menutupi Mentari sehingga tidak bersinar lagi


Hari itu akan datang

Hari itu tidak menunggu siapapun

Dimana semua tidak bisa diubah

Air suci yang tergores

Kehidupan mejadi terasa fana


Apa yang kita sesali?

Apa yang kita ratapi?

Sudah tidak ada gunanya

Disaat hari itu datang

Semuanya menjadi sirna

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline