Hai sobat kompasiana! Pada tanggal 1 Desember 2023 SMP Negeri 7 Depok mengadakan E Voting untuk memilih Ketu Osis dan Wakil Ketua Osis periode baru yaiut periode 2023-2024 loh!
Pada pagi hari nya para siswa siswi di arahkan untuk berbaris di lapangan, pertama tama para guru di persilahkan untuk mulai memilih Paslon pilihan nya masing masing, di susul oleh para siswa siswi kelas 7, 8, dan 9. Pemilihan ini dilakukan mengingat sudah saat nya anggota Osis periode 2022-2023 lengser.
Ketua Osis dan Wakil Ketua Osis baru akan di umum kan sebelum di mulai nya PAS di SMPN 7 Depok yaitu hari Senin, 4 Desember 2023.
Pemilihan ini juga di sertai perpisahan guru senior SMPN 7 Depok yang akan bertugas menjadi kepala sekolah di SMPN 32 Depok yaitu Ibu Evan Juariah.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H