Lihat ke Halaman Asli

Kaseri

Guru SMA Negeri 1 Jombang

2.1.a.9. Koneksi Antar Materi Modul 2.1

Diperbarui: 24 Februari 2023   06:36

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dokpri-Koneksi Antar Materi

2.1.a.9 KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 2.1

Pada Modul 2.1.a.9 yaitu Koneksi Antar Materi bertujuan CGP mampu membuat sintesa pemahaman dengan  mengkoneksikan semua materi yang telah dipelajari  sebelumnya untuk menjelaskan pemahamannya  tentang pembelajaran berdiferensiasi dan  bagaimana mengimplementasikannya

Definisi Pembelajaran Berdiferensiasi

Pembelajaran Berdiferensiasi adalah serangkaian keputusan masuk akal (common sense) yang dibuat oleh guru yang berorientasi kepada kebutuhan murid. Pembelajaran ini berfokus pada kesiapan belajar murid, minat belajar murid serta profil belajar murid.

Pembelajaran Berdiferensiasi adalah usaha untuk menyesuaikan proses pembelajaran di kelas untuk memenuhi kebutuhan belajar individu setiap murid.

Karakteristik Pembelajaran Berdiferensiasi

1. Keputusan masuk akal yang dibuat focus pada:

  • lingkungan belajar yang "mengundang' murid untuk belajar
  • tujuan pembelajaran yang didefinisikan secara jelas
  • penilaian berkelanjutan.
  • merespon kebutuhan belajar murid
  • manajemen kelas yang efektif

2. Memetakan kebutuhan belajar murid, terkait 3 aspek yaitu Kesiapan belajar (readiness) murid, Minat murid, dan Profil belajar murid

3. Terdapat tiga strategi diferensiasi yaitu diferensiasi konten, diferensiasi proses, dan diferensiasi produk

4. Tercipta komunitas belajar diferensiasi yang


Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline