Lihat ke Halaman Asli

Khartinni Prakosa

Homestay " Omah Kendi" di Yogyakarta

Segarnya Pipes Kopyor di Ndro Donker

Diperbarui: 18 September 2023   13:14

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Foto: dokumen pribadi Kartini 

Menikmati Pipes Kopyor di Kebun Ndoro Donker

Saat kami turun dari kaki Gunung Lawu, melewati kebun teh Ndoro Donker. Mengingat namanya yang familier, tempat yang nyaman dan menarik  membuat kami membelokkan mobil untuk mampir.  

Ternyata di dalam terdapat berbagai macam hasil produksi the dengan berbagai aroma. Pengunjung bisa menikmati minuman dengan duduk di teras belakang atau di gazebo dengan pemandangan yang memanjakan mata.

Selain berbagai macam aroma teh, ternyata  ada makanan yang menarik yaitu Pipes Kopyor. Makanan ringan terdiri dari kelapa muda, roti tawar, tambah sedikit gula, daun pandan, kemudian  di bungkus daun pisang   lalu di kukus. Tanpa pikir panjang kami langsung memesannya. Rasanya segar..ringan dan tidak membosankan. Makanan ini makanan khas dari kota Solo, tapi sudah mulai jarang ditemui di tempat jajanan atau dipasar.

Puas merasakan pipes kopyor, singkong keju dan minum teh hangat , kamipun melanjutkan perjalanan kembali ke hotel.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline