Lihat ke Halaman Asli

Kaskatella

freelance

10 Super Food Ini untuk Memaksimalkan Aktivitasmu Selama Ramadhan

Diperbarui: 6 April 2023   13:42

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber: Pixabay

Selama puasa, stamina tubuh akan terkuras untuk menjadi energi.

Tak jarang ketika memasuki tengah hari, tubuh menjadi lesu dan lunglai. 

Aktivitas menjadi tersendat dan kinerja pun menjadi tidak produktif, target pun menjadi tidak maksimal.

Walau tubuh diberi cadangan asupan ketika sahur, tetap saja hal itu tidak membantu. 

Tentunya kamu membutuhkan super food, untuk memaksimalkan aktivitasmu selama ramadhan. 

Mau beraktivitas secara maksimal? Ini dia 10 Super Food Untuk Memaksimalkan Aktivitasmu Selama Ramadhan. 

1. Kurma

Siapa yang suka dengan buah ini? Yes, selama puasa, buah ini menjadi populer dan digandrungi oleh banyak orang. 

Rasanya yang manis dan lembut, membuatnya menjadi ketagihan. 

Di balik rasa manis dan legitnya,  ternyata kurma mengandung sejuta manfaat loh.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline