Lihat ke Halaman Asli

karim negara

you can make anything by writing- C.S. Lewis

Gigi Hadid Kembali di Panggung Runaway Setelah Melahirkan Anak Pertamanya

Diperbarui: 6 Maret 2021   13:43

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

versace.com

Surabaya - Supermodel Gigi Hadid yang melahirkan anak pertamanya pada bulan september 2020 lalu, wanita yang berusia 25 tahun ini kembali catwalk untuk memperagakan busana brand ternama Versace Fall/Winter 2021 setelah satu tahun tidak melakukan kegitan nya sebagai model. kini dia menjadi pembuka dalam fashion show ini, diri nya terlihat menawan dengan eyeshadow berwarna biru.

versace.com

Terlihat Gigi Hadid mengubah warna  rambut nya menjadi plantinum blonde yang terinspirasi dari serial Netflix The Queen's Gambit. Dirinya juga menambahkan tatto baru dibagian tangan kiri nya yang bertulisan arab nama dari anak pertaman nya "Khai" yang bersama suami Zayn Malik. 

"Pembukaan dan penutupan selalu merupakan suatu kehormatan dan yang terbaik untuk "kembali". beruntung bisa menjadi sehat, berkerja dan dalam linkungan yang aman/teruji untuk memeluk begitu banyak yang saya rindukan seperti keluarga selama setahun terakhir ini." ujar dirinya melalui caption instagram (05/03/2021)

instagram/donatella_versace

Versace Fall/Winter 2021 "Step Inside La Greca" Fashion Show dengan set panggung Labirin vertikal yang memliki tinggi sembilan meter dan sebanayak 59 look, koleksi ini menampilkan perpaduan monogram dan neon dalam setiap busana nya. sang perancang Donatella Versace juga mengatakan koleksi ini menggambarkan masa kini dan masa depan bagi nya.

"Saya memilki waktu terbaik untuk membuat pertunjukan ini bersama dengan tim saya. set panggung ini tingginya sembilan meter dan kami berhasil menahlukan nya" ujar Donatella Versace melalui caption instagram nya (05/03/2021)

Fashion show ini juga bisa anda saksikan di akun youtube dan instagram miliki Versace.

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline