Lihat ke Halaman Asli

Surat dari Mama Papa

Diperbarui: 17 Maret 2016   17:56

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

[caption caption="foto | idntimes.com"][/caption]

“Anakku sayang,
Ketika aku bertambah tua,
aku harap kamu mau ngerti dan bersabar untukku..

Kalo aku mecahin piring,
atau numpahin makanan ke meja karena penglihatanku berkurang,
kamu jangan bentak aku yah?

Makin tua orang tambah sensitif,
milikilah belas kasih dan jangan membentak..”

[caption caption="foto | hi5.com"]

[/caption]

“Ketika pendengaranku bertambah buruk,
dan aku gak bisa denger apa yang kamu katakan,
kamu jangan katain aku tuli yah?

Tolong ulangi apa yg kamu katakan,
atau tolong kamu tulis aja..

Maafkan aku, anakku.
Aku bertambah tua..”

[caption caption="foto | twitter.com/deepakmegala62"]

[/caption]

“Ketika lututku tambah lemah,
aku harap kamu mau sabar dan bantu aku berdiri.

Seperti dulu aku BIASA TOLONG KAMU WAKTU KECIL,
untuk belajar berjalan..”

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline