Lihat ke Halaman Asli

Hati-hati Pseudo Sains:Fisika Quantum

Diperbarui: 25 Juni 2015   00:17

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Akhir-akhir ini banyak bermunculan pelatihan-pelatihan berbasis 'quantum'.  Menurut mereka apapun keinginan akan tercapai jika kita melakukan segala kegiatan dengan perasaan positif. Bahkan  Mereka membawakan dalil tentang teori 'Fisika Quantum'. Kelihaiannya berbicara membuat kita yakin bahwa mereka memang menguasai ilmu fisika quantum. Benarkah??

Saya tidak mempermasalahkan materi tentang perasaan positif. Yang saya herankan adalah Teori Fisika Quantum itu digunakan untuk wilayah objek materi. Bukan Non materi. Dimana para ilmuwan telah memberikan perhitungan-perhitungan yang rumit dengan rumus-rumus yang tentu jelimet.

Yang saya herankan 'Teori Fisika Kuantum' yang jelas-jelas untuk memahami materi. Diletakkan bukan pada tempatnya. Kenapa masyarakat diarahkan untuk meletakkan Fisika Quantum untuk mempelajari :perasaan,mistik ,spiritual dan keyakinan.???

Ini penyimpangan yang DISENGAJA atau SALAH TAFSIR dari sains yang benar.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline