Banyak arti yang belum ku mengerti darim
Banyak kata yang belum ku pahami
Namun, ada dua kata yang kumengerti
Antartika atau antar kita
Antartika, sungguhlah dingin
Namun, jauh lebih dingin antar kita
Dinginnya Antartika, kalah dengan sikapmu
Sikapmu, yang kau tunjukkan kepadaku
Aku berfikir, kenapa engkau begitu?
Ternyata ku sadar, bukan aku yang engkau mau
Sikapmu, mengalahkan kutub utara