Lihat ke Halaman Asli

Kau, Aku, dan Kanvas

Diperbarui: 3 Juli 2024   07:57

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Masih teringat di benakku kejadian malam itu

Kau, aku dan kanvas pada malam itu 

Putihnya kanvas telah kita warnai 

Mengisi kanvas dengan warna yang disukai

Pada malam hari di taman 

Kau dan aku telah membuat seni

Mengikuti trend, kita berhasil membuatnya dengan perasaan 

Dalam karya itu kita membuatnya dengan hati 

Kau, aku dan kanvas malam itu 

Terdengar suara alunan malam pada saat itu

Rembulan terang menghiasi sunyi

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline