Lihat ke Halaman Asli

Sketsa Kehidupan

Diperbarui: 2 Desember 2019   13:15

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

sumber gambar : esty.com

Garis-garis melingkar vertical horizontal, warna-warni primer sekunder membentuk komposisi tertutup dan terbuka, gambaran illustrasi kehidupan manusia. 

Warna yang terang tajam menggambarkan jiwa yang kuat tak mudah goyah, tegas tak gampang dipengaruhi situasi, cita-citanya harus selalu dapat digapainya. 

Warna yang gelap buram menggambarkan jiwa yang labil, mudah sekali terpengaruh oleh situasi dan kondisi yang buruk dan memiliki jiwa selalu berputus asa. 

Sketsa kehidupan manusia tertuang di atas kanvas berbingkai emas dengan garis dan warna, kesemuanya bergantung kepada manusia itu sendiri yang melukisnya. 

Jika menginginkan sebuah karya lukisan komposisi kehidupan garis warna yang harmonis, temukan dalam imajinasi dan tampilkan dalam emphasis yang estetika. 

*Singosari, 2 Desember 2019*

@jbarathan.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline