Lihat ke Halaman Asli

JUNUS BARATHAN

Secangkir KOPI Hangat...

Murid Itu Anak-Anak, Bukan Orang Dewasa!

Diperbarui: 18 November 2024   22:35

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Input sumber gambar : id.pngtree.com/pinterest

pertanyaannya...
bisakah kekerasan di sekolah dihentikan?
bisa, kenapa tidak!

namun tentunya...
tidak semudah membalik telapak tangan
semua harus bertindak

orang tua, pihak sekolah dan komite!

membangun komunikasi sebagai
proses penyampaian informasi
peserta didik sehari-hari

siswa selalu termonitor
prilakunya di sekolah atau di luar
akan selalu terkontrol jika melanggar

juga demikian...
guru diupayakan jangan main tangan
seorang pendidik harus telaten

murid itu anak-anak, bukan orang dewasa!...


Singosari, 18 Nov 2024

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline