Lihat ke Halaman Asli

JUNUS BARATHAN

Secangkir KOPI Hangat...

Keluarga Bahagia Anak dan Istri!

Diperbarui: 12 November 2024   08:46

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

sumber gambar : dreamstime.com/pinterest

kubiarkan saja
sinar mentari pagi
menampar wajahku
girang merasakannya
aku bermandikan cahaya

waktu berpacu
dengan cepatnya
tak terasa matahari
mulai panas menyinari
membangkitkan semangat

di pagi hari ini
aktivitas mulai lagi
orang-orang bergegas
dengan giat masing-masing
tenggelam dalam rutinitas diri

tinggal aku sendiri
tersenyum merasakan
dulu aku juga seperti itu
selalu sibuk pagi hingga sore
memeras keringat demi keluarga

keluarga bahagia anak dan istri!...


Singosari, 12 Nov 2024

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline