Lihat ke Halaman Asli

JunsNews

semangat perubahan

Tips Menjadi Presentator yang Menarik

Diperbarui: 23 Maret 2021   07:41

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

Berikut ini tips menjadi presenter yang menarik

1. Kuasai seluruh isi materi. 

Hal ini sangat berguna pada saat jalannya presentasi kamu dapat mengimprovisasi namun tetap tahu focus dari materi presentasi dan juga saat setelah presentasi jika terdapat pertanyaan, maka anda sudah siap menjawab karena materi sudah dikuasai. Materi di hafal dan dipahami.

2. Buat power point ringkas / catatan kecil

Menjadikan materi presentasi yang dibawakan tidak melebar dan to the point. Jika menggunakan power point gunakanlah  tema yang simple dan menarik. Hindari warna background dan tulisan sama. Jika menggunakan catatan kecil, maka tulislah secara ringkas pada kertas jangan membawa buku saat presentasi karena terkesan kaku dan tidak siap.

3. Berpenampilan baik

Agar meyakinkan audience dan menjadi lebih percaya diri.

4. Suara besar dan tidak ragu-ragu

Hal ini menjadikan audience mendengar dengan jelas agar yang anda presentasikan di depan, dan juga meyakinkan audience saat melihat anda presentasi.

5. Jangan lupa mengawali presentasi dengan berdoa.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline