Lihat ke Halaman Asli

Karakteristik dan Persoalan Umum Negara Sedang Berkembang

Diperbarui: 6 Februari 2018   09:42

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ekonomi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Caruizp

IAI AGUS SALIM METRO, PRODI EKONOMI SYARIAH

DOSEN PENGAMPU: Aye Sudarto.ME.Sy

MATAKULIAH:  EKONOMI PEMBANGUNAN ISLAM

Pengertian negara berkembang menurut ahli:

  1. Menurut Maluyu S.P. Hasibuan

Negara berkembang adalah suatu negara yang struktur ekonominya belum berkembang sebagaimana yang di harapkan.

  1. Menurut Ragnar Nurkse

Negara berkembang adalah suatu negara yang sedang dalam tahapan membangun jika dibandingkan dengan negara-negara yang ekonominya yang lebih maju.

Karakteristik negara yang sedang berkembang menurut Todaro adalah

 1. Tingkat Pertumbuhan Penduduk Tinggi

 2. Tingkat Pengangguran Tinggi

 3. Tingkat Produktivitas Rendah

 4. Kualitas Hidup Rendah

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline